Ikan Louhan ini secara umum terbagi menjadi dua jenis yaitu Ikan Louhan
jenis Bonohead dan Ikan Louhan jenis Waterhead. Ikan Louhan jenis Bonohead pada umumya mempunyai kepada yang tidak terlalu jenong atau biasa disebut dengan jenong batu, dan Ikan Louhan jenis ini biasanya tidak akan memiliki jenong yang signifikan. Sedangkan Ikan Louhan jenis Waterhead atau biasa disebut dengan Ikan Louhan Jenong Air biasanya mempunyai Jenong yang cukup besar.
SEBELUM DIKASIH PELET SUPERED , IKAN HIDUP, UDANG, DAN JANGKRIK
SESDUDAH DIKASIH PELET SUPER RED, IKAN HIDUP, UDANG, DAN JANGKRIK,
Nah sekarang apabila sobat ingin memelihara Ikan Louhan sebaiknya pilihlah Ikan Louhanyang layak untuk dipelihara, berikut tips memilih ikan louhan yang baik :
PERTAMA : Pilihlah Ikan Louhan yang sehat, jangan membeli Ikan Louhan yang yang sakit,
biasanya Ikan Louhan yang sakit akan ditandai dengan bercak bercak putih atau
jamur yang menempel pada tubuhnya
KEDUA : Jika membeli Ikan Louhan anakan maka
pilihlah Ikan Louhan dengan kepala yang Jenong, karena anakan Ikan Louhan yang
jenong maka Ikan Louhan tersebut akan tumbuh dengan Jenong yang lumayan besar
KETIGA: Pilihlah Ikan Louhan yang mempunyai badan pendek dan kekar, karena
IkanLouhan yang seperti ini cenderung agresif dan mempunyai daya tarik tersendiri
KEMPAT: Pilihlah Ikan Louhan dengan warna sisik yang contras (cerah) dan bukan gelap
kehitaman
KELIMA: Selanjutnya pilihlah Ikan Louhan yang agresif dan sudah terbiasa dengan
manusia, ini dilakukan untuk menghindari dari Ikan Louhan yang stress
Nah sekarang gmna cara perawatanya:
bagaimana cara merawat Ikan Louhan supaya tetap sehat dan mempunyai warna yang bagus. Memang untuk memelihara Ikan Louhan gampang-gampang susah tetapi kalau agan terus bereksperiment maka akan menghasilkan Ikan Louhan dengan kualitas yang di inginkan:
ini tata cara menurut saya pribadi :
I. Sesuaikan ukuran aquarium dengan Ikan Louhan milik kalian, idealnya
ukuran aquarium harus lebih besar 3/4dari ukuran Ikan Louhan
II. Pastikan memasang sirkulasi air yang sesuai dengan ukuran aquarium
III. Selalu memasang heater pada aquarium yang berisi Ikan Louhan
IV. Usahakan untuk mengganti air aquarium minimal 1-2 minggu sekali
sebanyak 1/4 dari seluruh air aquarium
VI. Usahakan untuk sering berinteraksi dengan Ikan Louhan peliharaan kalian,
dengan cara mengajak
bermain main dengan tangan atau cermin yang ditempelkan ke aquarium
VII Jangan sesekali memberikan makanan Ikan Louhan yang sudah kadaluarsa, ini untuk
menghindari
dari keracunan yang bisa mengakibatkan Ikan Louhan sakit bahkan mati
VIII. Berikan makan yang cukup, cacing, pelet, udang, cacing beku, jangkrik, yang teratur.
IX. Jangan memberikan cahaya lampu yang terlalu berlebihan
Untuk menghasilkan Ikan Louhan yang bagus sesuai dengan keinginan sebenarnya tergantung
pada jenis Ikan Louhan itu sendiri, kalau jenis Ikan Louhan yang dipelihara tidak jenong maka
gimanapun kita memeliharanya atau memberikan pakan dan obat untuk menumbuhkan kepala
jenong Ikan Louhan tetap tidak akan pernah jenong. Jadi kalau kalian ingin Ikan Louhannya
Jenong pilihlah Ikan Louhan jenis Waterhead. Begitupun dengan warna, kalau dasarnya
mempunyai warna yang bagus maka sobat tidak perlu lagi memberikan obat perwarna
karena pada dasarnya warna Ikan Louhan yang kontras akan menghasilkan Ikan Louhan dengan
warna yang kontras juga.tapi jika pengen lebih keluar warnanya pakailah bantuan obat, atau pelet super red,
Kualitas Ikan Louhan yang baik tergantung pada jenis Ikan Louhan yang sobat pelihara, untuk pemeliharaanya sebenarnya caranya sama saja.
Untuk pola makan usahakan di selang seling pelet dan cacing, dan untuk jangkrik 1 minggu sekali, udang 2-3 hari sekali,
sekian mudah-mudahan bermanfaat,, dan mohon maaf apabila ada kekirangan...
thanks infox skrang saya lagi coba plihara anakannya bro
BalasHapusSipp.. semoga sukses....
BalasHapusMaaf gan, ane mau tanya....gimana cara membedakan jenis louhan yang jenong dan tidak jenong saat membeli anakan ikan louhan? sebelumnya terimakasih
BalasHapuslampu bgus ya d nyalain trus ap gak..?
BalasHapus